Langkah-langkah daur ulang Squalane Barrier Hydra Toner::
- Bersihkan kemasan Oasea (botol + topper)
- Setelah bersih dapat digunakan untuk keperluan lain
- Atau, setor botol dan box ke Oasea Recycling Partners yaitu Rekosistem untuk dilakukan daur ulang
Oasea Laboratories X Rekosistem
Oasea Laboratories bekerja sama dengan Rekosistem dalam program pengembalian sampah produk Oasea atau sampah lainnya untuk didaur ulang hanya dengan melalui Rekosistem App. Caranya:
- Bersihkan dan keringkan sampah anorganik.
- Masukkan sampah ke dalam dus bekas. Pisahkan sampah anorganik /organik /residu pada wadah berbeda.
- Download Rekosistem App di Playstore atau App Store
- Login Rekosistem App - klik Redrop atau Setor Sampah
- Wajib tuliskan kode unik yang kamu dapatkan dari Rekosistem App pada dus sampah. Tutup dus dengan rapat!
- Pilih Drop Point yang dapat kamu jangkau untuk setor sampah
- Dapatkan Rapor Sampah dan Rekopoints tiap setor sampah